KabarNet

Aktual Tajam

Archive for Oktober 14th, 2010

Pemerintah Imbau Masyarakat Makan Singkong

Posted by KabarNet pada 14/10/2010

Jakarta – Pemerintah mengimbau masyarakat untuk mengurangi konsumsi nasi melalui program ‘Sehari Tanpa Nasi’ atau ‘One Day No Rice’. Masyarakat diminta melakukan subtitusi makanan pokok ke singkong, ubi, dan bahkan pisang.
“Tapi jangan beralih ke roti dan mi instan karena terbuat dari gandum, sementara kita masih impor gandum. Jadi ke singkong, ubi, dan pisang juga bisa. Jadi lebih sehat, pisang itu baik,” tutur Wakil Menteri Pertanian Bayu Krisnamurthi ketika ditemui di Hotel Nikko, Jakarta, Rabu (13/10/2010). Baca entri selengkapnya »

Posted in Ekonomi | 5 Comments »

Para Jenderal Ingatkan SBY

Posted by KabarNet pada 14/10/2010

MEDAN – Isu kudeta atau penggulingan terhadap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono semakin kuat arusnya, meski sejumlah kalangan menganggap sepele, khususnya kubu SBY sendiri. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 3 Comments »

Dihajar Bom, 6 Prajurit AS Tewas di Afghanistan

Posted by KabarNet pada 14/10/2010

Enam prajurit yang tewas di Afghanistan dalam tiga insiden terpisah Rabu seluruhnya warga AS, kata seorang pejabat pertahanan AS. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 7 Comments »

FPI: Kadang Kita itu Seperti Mau Diadu Domba

Posted by KabarNet pada 14/10/2010

JAKARTA – Belajar dari pro dan kontra kedatangan Maria Ozawa atau Miyabi ke Indonesia, hadirnya Tera Patrick membuat FPI merasa diadu domba.
“Kadang kita itu seperti mau diadu domba, manggil bintang porno, tapi ternyata main film horor,” tukas Ketua DPD Front Pembela Islam (FPI) DKI Jakarta, Habib Salim Alatas, saat dihubungi Okezone. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional, Pendidikan | 2 Comments »

Ramadhan Pohan: Kepada LSM-LSM yang Berkoar-koar Minta SBY Mundur !…

Posted by KabarNet pada 14/10/2010

“Kepada LSM-LSM yang berkoar-koar minta SBY mundur, lebih baik jadikan partai saja. Ini gak, nongkrong di hotel mewah, ngopi-ngopi, ngerokok, lalu muncul ide mau gulingkan presiden”

Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Ramadhan Pohan menyarankan agar bekas Menteri Koordinator Perekonomn Rizal Ramli membuat partai sendiri.
“Saya sarankan kepada Rizal Ramli, dari pada liar di jalanan, lebih baik bikin partai sendiri, rebut hati rakyat lalu maju 2014, apakah rakyat simpati atau tidak. Bisa kalahkan SBY atau tidak,” kata Pohan di Gedung DPR, jakarta. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 5 Comments »

Timur Pradopo: Ormas Bisa Pelihara Keamanan

Posted by KabarNet pada 14/10/2010

Kedekatan Komisaris Jenderal Timur Pradopo dengan organisasi masyarakat (ormas) disinggung dalam silaturahmi antara anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat dengan keluarga calon tunggal Kapolri itu.

Timur disebut-sebut dekat dengan Front Pembela Islam, karena saat milad FPI, Timur hadir bersama Gubernur Jakarta, Fauzi Bowo.

Dia menjelaskan bahwa hal itu merupakan upaya pendekatannya kepada masyarakat sebagai anggota Polri. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | Leave a Comment »