KabarNet

Aktual Tajam

Archive for Agustus 20th, 2012

Perang Spanduk di Kuburan, Panwaslu Segera Surati KPU

Posted by KabarNet pada 20/08/2012

Jakarta – KabarNet: Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) mengatakan akan menyurati KPU terkait maraknya spanduk-spanduk berbau atribut kampanye di Tempat Pemakaman Umum (TPU), saat lebaran. “Kita minta KPU tembusan satpol PP semua alat peraga sebelum 14, 15 dan 16 September 2012,” ujar Ketua Panwaslu DKI Ramdansyah 19 Agustus 2012. Baca entri selengkapnya »

Posted in PILKADA | 5 Comments »

Kemenag Segera Umumkan Pejabat Koruptor Al-Qur’an

Posted by KabarNet pada 20/08/2012

Jakarta – KabarNet: Kementerian Agama (Kemenag) berencana mengumumkan pejabatnya yang terlibat korupsi pengadaan Al-Qur’an. Pengumuman tersebut akan dilakukan usai Lebaran atau sekitar akhir Agustus 2012 ini. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 2 Comments »

Para Koruptor Indonesia Ahli dalam “Korupsi Terencana”

Posted by KabarNet pada 20/08/2012

Yogyakarta – KabarNet: Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Busyro Muqoddas menjadi khotib dalam Salat Idul Fitri di halaman belakang Rumah Sakit Umum Daerah Wirosaban Yogyakarta, Minggu 19 Agustus 2012. Dalam khotbahnya, Busyro bicara soal korupsi yang semakin merajalela di Indonesia. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 4 Comments »

Din: Umat Islam Tak Boleh Bersedih dan Putus Asa

Posted by KabarNet pada 20/08/2012

Jakarta – KabarNet: Ketua Umum Pengurus Pusat Muhammadiyah Din Syamsuddin mengajak umat Islam di Indonesia untuk tetap optimis bahwa bangsa ini akan dapat bangkit merebut kemajuan dan keunggulan. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 3 Comments »

Timses Foke-Jokowi Perang Spanduk di Kuburan

Posted by KabarNet pada 20/08/2012

Jakarta – KabarNet: Suasana tempat pemakaman rupanya menjadi incaran bagi tim sukses pasangan calon Gubernur DKI Jakarta. Di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Jakarta Selatan, spanduk-spanduk dukungan calon gubernur terpajang di pagar atau diikatkan di antara dua pohon, depan TPU. Baca entri selengkapnya »

Posted in PILKADA | 4 Comments »

Hartati Murdaya Masuk Bui Setelah Lebaran

Posted by KabarNet pada 20/08/2012

Yogyakarta – KabarNet: Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan akan segera menahan pengusaha Siti Hartati Murdaya. Wakil Ketua KPK Busyro Muqoddas mengatakan Hartati Murdaya yang menjadi tersangka kasus suap Bupati Buol, Sulawesi Tengah, akan ditahan setelah Lebaran. Baca entri selengkapnya »

Posted in Nasional | 1 Comment »